Cara Memindahkan File dengan Ukuran Diatas 4GB ke Flashdisk
Flashdisk adalah media penyimpanan portable yang praktis untuk dibawa kemana-mana yang mempunyai kapasitas dimulai dari ukuran kecil sampai besar tersedia dipasaran,Flashdisk ini memiliki format FAT32 bawaannya dan bisa digunakan untuk mengcopy file dibawah 4 GB,pada satu kasus sahabat ingin memindahkan satu buah/single file yang ukurannya diatas 4 GB tetapi muncul pemberitahuan seperti ini
Baca Juga
Lalu bagaimanakah caranya supaya sahabat bisa memindahkan single file dengan ukuran 4 GB keatas ke Flashdisk,caranya sahabat harus format ulang flashdisk tersebut dari FAT32 ke format NTFS
- Klik Kanan pada Flashdisk dan pilih Format
- Rubah Format dari FAT32 menjadi NTFS
- Proses Format dan selesai
- Silahkan dicoba kembali memindahkan single file diatas 4GB sudah bisa dilakukan ke Flashdisk
Demikian cara memindahkan file dengan ukuran diatas 4 GB ke Flashdisk,semoga membantu.
0 Response to "Cara Memindahkan File dengan Ukuran Diatas 4GB ke Flashdisk"
Post a Comment