-->

Cara Memasak Ayam Asam Manis Pedas

Cara Memasak Ayam Asam Manis Pedas

Bahan-bahan yang diperlukan Untuk Membuat Ayam Asam Manis Pedas :

  • Ayam ½ ekor, potong-potong sesuai selera
  • Minyak goreng 3 sendok makan
  • Bawang bombay ½ buah, kemudian iris tipis
  • Bawang putih 2 siung, memarkan
  • Saus tomat 6 sendok makan
  • Saus sambal 2 sendok makan
  • Minyak goreng untuk menggoreng
  • Garam secukupnya
  • Gula pasir secukupnya
  • Nanas 200 gram, potong segitiga
  • Air 5 sendok makan
  • Kacang polong 50 gram

Cara Membuat Ayam Asam Manis Pedas

1. Setelah ayam dipotong-potong, sebaiknya cuci terlebih dahulu ayam untuk membersihkan ayam dari zat-zat berbahaya yang bisa mengancam kesehatan tubuh. Untuk itulah cuci ayam pada air yang mengalir dan bersihkan.
2. Setelah dibersihkan, berikan taburan garam pada ayam dan lumuri kesemua bagian ayam yang sudah dipotong-potong.
3. Kemudian panaskan minyak dalam wajan dan masak ayam hingga matang, angkat kemudian tiriskan.
untuk lebih jelas kunjungi : https://bisikan.com/resep-dan-cara-memasak-ayam-asam-manis-pedas

Related Posts

0 Response to "Cara Memasak Ayam Asam Manis Pedas"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel